Di hari yang cerah ini saya ingin membagikan artikel tentang balapan mobil yang pertama kali terjadi. Balapan mobil memang seru dan menegangkan untuk ditonton. Tetapi entah kenapa saya lebih suka bermain game balapan daripada nonton balapannya (hihi).
Earl De La Warr VIII bersama klub mobilnya, Automobile Club Great Britan and Ireland, menyelenggarakan balap mobil pertama di dunia pada tahun 1902.
Jangan bayangkan balapan itu seperti balap mobil Formula 1 (F1) di masa sekarang. Saat itu mobil masih menggunakan tenaga uap.
Jadi kecepatan 54 km/h sudah cukup membuat semua penonton ternganga dan jantung para pembalabnya berdebar kencang. Pemenang lomba ini adalah Leon Serpollet dari Prancis dengan Mercedesnya.
2 komentar
Haha.. Cuma 54 km/jam aja, penontonnya uda seneng bnget..
ReplyDeleteBetul gan, kayaknya bedanya jauh sama zaman sekarang yang mobilnya semuanya berkecepatan tinggi (hihi)
DeleteAyo berikan pendapat dan komentarmu tentang postingan ini!
Karena pendapat dan komentarmu sangatlah berarti :D